Gambar Artikel

DEKRANASDA KAB. SAMBAS PERIODE 2021-2026 RESMI DIKUKUHKAN

SAMBAS - Ketua Dekranasda Kalimantan Barat, Ny. Hj. Lismaryani, memberikan arahan pada acara Pengukuhan Pengurus Dekranasda Kabupaten Sambas Periode  2021-2026 di Aula Kantor Bupati Sambas, Kamis (4/11/2021). 

Turut hadir dalam kegiatan ini, yakni Bupati Sambas, H. Satono, S.Sos.I., M.H.,  Wakil Bupati Sambas, Fahrur Rofi, S.IP., M.H.Sc., para Kepala OPD Kabupaten Sambas, Ketua Dekranasda Kabupaten Sambas, Ny. Hj. Yunisa Satono, S.Pd, dan seluruh pengurus Dekranasda Kabupaten Sambas yang dikukuhkan.

Ketua Dekranasda Kalbar memberikan ucapan selamat kepada seluruh pengurus Dekranasda Kabupaten Sambas yang dilantik dan berharap semoga seluruh pengurus dapat mengemban misi yang ada, yaitu pembinaan kepada pengrajin, sehingga semakin maju dan berkembang, masyarakat semakin sejahtera.

“Dekranasda kab/kota merupakan bagian dari Dekranasda Kalimantan Barat dan juga bagian dari Dekranasda Pusat. Dekranasda merupakan organisasi nirlaba yang menghimpun pencinta dan peminat seni untuk memayungi dan mengembangkan produk kerajinan dan mengembangkan usaha tersebut, serta berupaya meningkatkan kehidupan pelaku bisnis yang sebagian besar merupakan kelompok Usaha Kecil dan Menengah (UKM)," jelas Hj. Lismaryani Sutarmidji.

Hasil Musyawarah Nasional Dekranas Tahun 2020 menekankan bagaimana Dekranas dan Dekranasda harus mampu mendorong para pengrajin secara intensif untuk melakukan inovasi digital, terutama untuk promosi dan pemasaran. Oleh karena itu, Dekranasda harus mampu menjadi mitra strategis pemerintah daerah dan pemerintah pusat dalam mencapai tujuan tersebut dan mendukung kemandirian ekonomi daerah dalam upaya meningkatkan kesempatan kerja dan kesempatan berusaha di bidang kerajinan.

“Kepada pengurus Dekranasda Kabupaten Sambas yang baru dilantik,saya minta segera susun rencana kerja 5 tahun dan bersama-sama Dekranasda Provinsi memantapkan data pengrajin dan produk kerajinan, termasuk motif dan jenis kerajinannya. Kemudian, segera mengidentifikasi dan menetapkan kerajinan-kerajinan unggulan, sehingga program dan kegiatan yang direncanakan dapat dilaksanakan dan tujuan yang diinginkan dapat tercapai,” pesan  Hj. Lismaryani Sutarmidji.

Dekranasda kab/kota diminta untuk fokus menyiapkan generasi pengrajin, meningkatkan kualitas pengrajin dan produk kerajinan, memfasilitasi promosi, memperkuat database dan Hak Kekayaan Intelektual. Ketua Dekranasda Kalbar  yakin harapan ini akan tercapai dengan adanya sinergi antara Dekranas, Dekranasda Provinsi, Dekranasda Kab/Kota, stakeholder terkait, para pengrajin, dan dukungan Bupati/Walikota beserta jajaran. (Mm)

Berita Terbaru

article-image

Dekranasda Dorong Produk Unggulan Kabupaten/Kota Untuk Jadi Produk Unggulan Provinsi.

article-image

Mufidah Jusuf Kalla Pengukuhan Pengurus Dekranasda Kalbar

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Ketua Umum Dewan K

article-image

Dekranasda Kalbar data kerajinan unggulan masing-masing daerah

article-image

KETUA DEKRANASDA PROVINSI KALBAR AJAK BUMN, BUMD DAN BI BERKOLABORASI

article-image

Ketua Dekranasda Prov. Kalbar Berulang Tahun Ke 46

Pada Hari ini, Selasa, 17 Maret 2020 bertepatan dengan 22 Rajab 1441 Hijriyah, Ketua Dekranasda P

article-image

Dekranasda Kalbar Distribusikan 210 APD

Dekranasda Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) menerima bantuan 210 Alat Pelindung Diri (APD) dari

article-image

LOMBA DESAIN BUSANA MUSLIM 2020 "Ready To Wear Deluxe"

article-image

Webinar Dekranas "Bincang Sore" Part 1 di hadiri Pengurus Dekransda Prov. Kalbar

WEBINAR DEKRANAS “

article-image

Munas Dekranas 2020

Dekranasda Provinsi Kalbar Dukung Percepatan Pemasaran Kerajinan

article-image

Digitalisasi Pasar, Dekranasda Provinsi Kalbar Dukung UKM Tingkatkan Daya Saing

PONTIANAK - Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Provinsi Kalimantan Barat berharap digit

article-image

Dekranasda Kalbar Ajak Peserta DDS Kembangkan Moto 'Bangga Buatan Kalbar'

PONTIANAK - Ketua Dekranasda Provinsi Kalimantan Barat, Ny. Hj. Lismaryani Sutarmidji mengajak

article-image

Ketua Dekranasda Kalbar Bertekad Bantu Pulihkan Ekonomi Lokal

Ketua Dekranasda Provinsi Kalimantan Barat, Ny. Hj. Lismaryani Sutarmidji, mengatakan Dewan Ker

article-image

Dekranasda Kalbar gandeng BI dan Kadin pulihkan ekonomi

Ke

article-image

Bekerjasama Dengan Disporapar, Dekranasda Kalbar Gelar Gebray Ekonomi Kreatif 2020

De

article-image

Pelatihan Merancang Busana Di Tutup, Ibu Ketua Dekranasda Ingatkan Perajin Agar Lebih Kreatif di Masa Pandemi

Ketua Dekranasda Provinsi Kalimantan Barat Ny. Hj. Lismaryani Su

article-image

Dekranasda Prov. Kalbar Gelar Rapat Sinergi Program Kerja 2021

Menginjak pekan kedua Januari 2021, Dekranasda Provinsi Kalimant

article-image

Dekranasda Inisiasi Gerakan Bangga Buatan Kalbar

article-image

Ketua Dekranasda Kalbar Mohon Perajin Prioritas di Vaksin

article-image

Rakerda Dekranasda Provinsi Kalbar Tahun 2021 Fokus Mantapkan Basis Data Perajin

P

article-image

Pelatihan Fotografi Produk 2021

*FOTO PRODUK YANG MENARIK, MENJADI SALAH SATU KUNCI PEMASARAN e-COMMERCE*PONTIA

article-image

*KETUA DEKRANASDA KALBAR AJAK PARA PERAJIN NUSANTARA BERINOVASI

PONTIANAK - Ketua Dewan Kerajina

article-image

Dekranasda Kalbar Akan Selenggarakan Lomba Cipta Motif Kain Khas Kalbar

article-image

KETUA DEKRANASDA KALBAR MOTIVASI ANAK MUDA TINGKATKAN PRODUKTIVITAS KERAJINAN

KUBU RAYA - Dalam rangkaian Hari Sumpah Pemuda, Ketua Dekranasda Provinsi Kalimantan Barat, Ny. H

article-image

PERAJIN HARUS TETAP SEMANGAT DAN BERINOVASI DALAM MENGHADAPI PANDEMI

 Ketua Dekranasda Kalimanta

article-image

DEKRANASDA KAB/KOTA HARUS MAMPU MENDORONG GENERASI MUDA MENJADI PENGRAJIN TENUN

PONTIANAK- Pelatihan Peningkatan

article-image

KETUA *KETUA DEKRANASDA KALBAR BUKA KEGIATAN DESIGNER DISPATCH SERVICE (DDS) BAGI IKM

PONTIANAK- Kegiatan Designer Dis

article-image

Lomba Motif Khas Kalbar dan Limba Tenun Khas Kalbar 2021

article-image

Final Lomba Motif Khas Kalbar dan Lomba Desain Kain Tenun Khas Kalbar

PENGRAJIN HARUS MENGHASILKAN PRODUK YANG BERDAYA SAINGPONTIANAK -- Acara Final Lomba Cipta

article-image

Menparekraf RI Kunjungi Dekranasda Kalbar

article-image

Peresmian Gedung Dekranasda Provinsi Kalimantan Barat

article-image

RAKERDA Dekranasda Se-Kalimantan Barat 2023

Ketua Dekranasda Provinsi Kalimantan Barat, Lismaryani Sutarmidji berharap kehadiran Gedung Dekra

article-image

Pelantikan PJ. Ketua Dekranasda Prov. Kalbar

article-image

PJ KETUA DEKRANASDA WINDY PRIHASTARI BANGGA PROMOSIKAN BATIK KHAS KALBAR PADA EVENT NASIONAL

JAKARTA - Dalam rangka Memperingati Hari Batik Nasional, Penjabat (Pj) Ketua Dewan Kerajinan Na

article-image

Pj. KETUA DEKRANASDA BANGGA PRODUK UNGGULAN KHAS KALBAR JADI INCARAN PARA WISATAWAN

Pj. KETUA DEKRANASDA BANGGA PRODUK UNGGULAN KHAS KALBAR JADI INCARAN PARA WISATAWAN PON

article-image

HADIRI INACRAFT 2024, Pj. KETUA DEKRANASDA WINDY OPTIMIS UKMKM DAN EKRAF KALBAR BERKEMBANG PESAT

HADIRI INACRAFT 2024, Pj. KETUA DEKRANASDA WINDY OPTIMIS UKMKM DAN EKRAF KALBAR BERKEMBANG PESAT